logo Kompas.id
InternasionalBiden Akui Bom AS Telah Bunuh ...
Iklan

Biden Akui Bom AS Telah Bunuh Warga Gaza, Ancam Stop Kirim Bom ke Israel

Presiden Joe Biden menstop pengiriman ”bom bodoh” ke Israel. Tapi, ada keraguan di dalam proses pengambilan keputusan.

Oleh
MAHDI MUHAMMAD
· 6 menit baca
Presiden AS Joe Biden naik pesawat kepresidenan, Air Force One, untuk terbang meninggalkan Bandar Udara Internasional Milwaukee Mitchell di Milwaukee, AS, Rabu (8/5/2024).
AP/EVAN VUCCI

Presiden AS Joe Biden naik pesawat kepresidenan, Air Force One, untuk terbang meninggalkan Bandar Udara Internasional Milwaukee Mitchell di Milwaukee, AS, Rabu (8/5/2024).

WASHINGTON, KAMIS — Presiden Amerika Serikat Joe Biden mengakui, bom-bom yang dikirim AS ke Israel telah digunakan untuk membunuh warga Palestina di Jalur Gaza. Dalam wawancara khusus dengan televisi CNN, Rabu (8/5/2024) waktu setempat atau Kamis waktu Indonesia, ia untuk pertama kali mengancam akan menghentikan sebagian pasokan senjata AS ke Israel jika Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu bersikeras melancarkan serangan besar ke Rafah, Gaza selatan.

Rafah, wilayah paling selatan di Gaza yang berbatasan dengan Mesir, merupakan perlindungan terakhir warga Gaza. Sekitar 1,4 juta warga Gaza mengungsi di wilayah itu. Ancaman menjadi sinyal kuat ketidaksukaan Washington kepada Tel Aviv, khususnya kepada Netanyahu dan militer Israel yang keras kepala.

Editor:
MUHAMMAD SAMSUL HADI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000