logo Kompas.id
OpiniEfek Kobra Publikasi Ilmiah
Iklan

Efek Kobra Publikasi Ilmiah

Tampaknya, eksistensi lebih dicari daripada esensi dosen sebagai peneliti.

Oleh
ISWANDI SYAHPUTRA
· 7 menit baca
Ilustrasi
KOMPAS/HERYUNANTO

Ilustrasi

Riset dan publikasi karya ilmiah merupakan tolok ukur paling penting untuk menilai produktivitas dosen. Semakin tinggi jabatan akademik dosen, semakin besar pula bobot persentase untuk penelitian dan publikasi karya ilmiahnya.

Oleh karena itu, tidak jarang ada dosen yang terhambat kariernya karena tidak dapat memenuhi syarat riset dan publikasi untuk kenaikan jabatan akademiknya. Namun, jika dalam setahun ada dosen yang mampu menghasilkan puluhan hingga ratusan riset yang terpublikasi, secara metodologis dan prosedur penerbitan jurnal bereputasi, ini sangat meragukan.

Editor:
SRI HARTATI SAMHADI, YOHANES KRISNAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000