logo Kompas.id
HumanioraJaga Kesinambungan Kebijakan...
Iklan

Jaga Kesinambungan Kebijakan Pendidikan Nasional

Keberlanjutan kebijakan pendidikan perlu berkesinambungan meskipun terjadi perubahan kepemimpinan.

Oleh
ESTER LINCE NAPITUPULU
· 3 menit baca
Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nadiem Anwar Makarim berfoto bersama pelajar, mahasiswa, orangtua, hingga guru yang tergabung dalam sejumlah komunitas pendidikan di acara Rembuk Komunitas dan Temu Nasional Kartu Indonesia Pintar Kuliah 2024 di Jakarta, Kamis (2/5/2024). Acara ini sebagai rangkaian peringatan Hari Pendidikan Nasional 2024.
KOMPAS?ESTER LINCE NAPITUPULU

Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nadiem Anwar Makarim berfoto bersama pelajar, mahasiswa, orangtua, hingga guru yang tergabung dalam sejumlah komunitas pendidikan di acara Rembuk Komunitas dan Temu Nasional Kartu Indonesia Pintar Kuliah 2024 di Jakarta, Kamis (2/5/2024). Acara ini sebagai rangkaian peringatan Hari Pendidikan Nasional 2024.

JAKARTA, KOMPAS — Pendidikan merupakan proses jangka panjang dan strategis yang memerlukan konsistensi. Karena itu, pergantian menteri pendidikan nanti perlu mementingkan kesinambungan dalam kebijakan pendidikan nasional, tidak boleh terganggu.

Kesinambungan kebijakan pendidikan nasional tersebut penting karena saat ini Indonesia menghadapi tantangan untuk meningkatkan indeks sumber daya manusia dalam human development index (HDI).

Editor:
EVY RACHMAWATI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000