logo Kompas.id
Arsip KompasSiaran Langsung yang Bikin...
Iklan

Siaran Langsung yang Bikin Deg-degan

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/BrnGWNPME_AIN08nssC3r2kCVvw=/1024x614/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F10%2FTVRI1-05_1538521000.jpg
Kompas

Sekilas ruang pusat operasi studia II TVRI: tombol, dan dering telepon.

Penyelenggaraan perhelatan olahraga terbesar Asia, Asian Games IV, di Jakarta, 1962, menjadi bukti kehadiran untuk pertama kalinya media televisi Indonesia. Televisi Republik Indonesia (TVRI) mengabadikan pembukaan Asian Games IV yang berlangsung di Stadion Gelora Bung Karno, 24 Agustus 1962.

Di tahun 1960-an, kondisi siaran televisi suaranya cukup bagus, tetapi gambarnya kurang proporsional. Kepala penyiarnya agak lebar di bagian atasnya dan meruncing ke bagian bawah. Hingga April 1965, jumlah pesawat televisi di Indonesia 35.219 buah dan 80 persennya ada di Jakarta. Saat itu lama siaran 2,5 jam yang dimulai pukul 19.00. Baru pada Sabtu dan Minggu menjadi 3 jam.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000