logo Kompas.id
Arsip KompasWilayah Konsesi Kaltim Terluas
Iklan

Wilayah Konsesi Kaltim Terluas

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/J0OwMOQ-MK572tjW4VDozeD-Vco=/1024x629/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2FBW-19730629-II-73-SJP070_1543962693.jpg
KOMPAS/SUMOHADI MARSIS

"Kerajaan Filipina" di Hutan Mara - Balok-balok kayu yang telah digergaji diangkut dari hutan pada hulu sungai Kayan yang bermuara di seberang kota Tarakan, Kalimantan Timur ke tempat pengolahan untuk disiapkan peng-ekport-annya. Ini adalah bagian dari daerah konsesi kayu terbesar di Indonesia dengan areal 1,2 juta hektar. Hutan ini diolah oleh perusahaan Kayan River Timber Production (KRTP). Terkait foto dan berita dimuat Jumat, Kompas 06-07-1973

Wilayah hutan Indonesia sudah menjadi incaran investor sejak dulu. Pada 1967-1969, sejumlah perusahaan asing mendapatkan izin konsesi, di antaranya dari Perancis, Filipina, Amerika Serikat, Belanda, Jepang, dan Singapura.

Tiga perusahaan Perancis memperoleh izin konsesi di Sumatera seluas 100.000 hektar untuk membuka industri pemrosesan kayu. Sebuah perusahaan minyak AS juga mendapatkan konsesi seluas 100.000 ha di Riau. Perusahaan metal asal Belanda menggarap penambangan nikel di Kalimantan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000