logo Kompas.id
Arsip KompasMenyehatkan PJKA
Iklan

Menyehatkan PJKA

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/k6kDDaD8fdIK_DMTC5FjvznCWA0=/1024x626/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2FIDN007-BW-00002319-7-1_1551309774.jpg
KOMPAS/KARTONO RYADI

Sri Hardjono (26 th, kiri) dan Soenarto (23 th) keduanya lulusan STM bagian mesin, kini masinis pada Depot Lokomotif Tanah Abang, Jakarta, Jumat pagi menerima penghargaan dari PJKA atas jasanya menyelamatkan dua lokomotif dari kehancuran total dalam peristiwa tabrakan dengan rangkaian kereta-barang TRS-7 di Senggom tanggal 17 Nopember 1977. Kedua masinis muda tersebut "baru" lima tahun bekerja di PJKA. Foto ini dimuat Kompas edisi  17 Maret 1978.

Pelayanan kereta api yang dirasakan membaik sekarang ini tidak terlepas dari beragam inovasi yang terus dilakukan. Padahal, sebelumnya, perusahaan yang didirikan 1864 ini dikenal tidak efisien dan jumlah karyawannya sangat gemuk.

Harian Kompas, 28 Februari 1972, misalnya, melaporkan, jumlah karyawan Perusahaan Djawatan Kereta Api (PDKA) saat itu sekitar 80.000 orang dan akan dikurangi menjadi 74.000 orang, kemudian akan dikurangi lagi menjadi 50.000 orang.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000