logo Kompas.id
Bebas AksesPerusahaan Pembiayaan Genjot...
Iklan

Perusahaan Pembiayaan Genjot Restrukturisasi Kredit Kendaraan Bermotor

Di tengah pandemi Covid-19, restrukturisasi kredit untuk kendaraan bermotor tetap digenjot oleh perusahaan pembiayaan.

Oleh
Dimas Waraditya Nugraha
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6qmiIKwSUxtlOVq597J6wEo1D-U=/1024x591/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F02%2Fkompas_tark_11058166_99_0.jpeg
KOMPAS/PRIYOMBODO

Pramuniaga menawarkan brosur kredit pembelian sepeda motor kepada pengguna Jalan KH Hasyim Ashari, Tangerang, Banten, Jumat (16/11/2012). Berbagai usaha ditempuh penjual (dealer) sepeda motor guna menggenjot penjualan setelah pemberlakuan aturan batas minimum uang muka pembelian kendaraan bermotor menggunakan kredit bank atau pembiayaan.

JAKARTA, KOMPAS — Perusahaan pembiayaan berbondong melakukan program keringanan kredit kendaraan bermotor untuk debitor terdampak pandemi Covid-19. Untuk mempertahankan kualitas pembiayaan di tengah kondisi sulit saat ini, perusahaan pembiayaan pun mempercepat restrukturisasi.

Dalam keterangan tertulis yang diterima Kompas, Senin (25/5/2020), Direktur PT Astra International Tbk Suparno Djasmin mengatakan, sejak 30 Maret 2020 hingga pertengahan Mei 2020, segmen bisnis Astra Financial telah merelaksasi kredit 792.000 nasabah senilai Rp 21,9 triliun.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000