logo Kompas.id
Pendidikan & KebudayaanCalon Mahasiswa Kurang Mampu...
Iklan

Calon Mahasiswa Kurang Mampu Bisa Daftar SNMPTN sampai 31 Maret 2020

Calon mahasiswa dari keluarga kurang mampu dan belum punya Kartu Indonesia Pintar tetap bisa mendaftar seleksi nasional masuk perguruan tinggi negeri. Caranya, mereka mengajukan permohonan Kartu Indonesia Pintar.

Oleh
CAECILIA MEDIANA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/MCgaehCiOWv5dSKNz1EXiZETEmU=/1024x716/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F01%2Fkompas_tark_11125410_61_0.jpeg
KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA

Lulusan SLTA yang gagal SNMPTN mendaftarkan dirinya mengikuti ujian penerimaan mahasiswa baru melalui jalur mandiri di Universitas Airlangga, Surabaya, Jawa Timur, Kamis (30/6/2011). Salah satu syarat mengikuti ujian masuk jalur mandiri adalah peserta bersedia membayar Sumbangan Peningkatan Pengembangan dan Pembangunan Pendidikan (SP3) yang besarnya beragam, yang tertinggi adalah pendidikan dokter sebesar Rp 175 juta.

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah membuka kesempatan bagi calon mahasiswa dari keluarga kurang mampu dan belum memiliki Kartu Indonesia Pintar untuk tetap bisa mendaftar seleksi nasional masuk perguruan tinggi negeri. Untuk itu, mereka dipersyaratkan untuk terlebih dahulu mengajukan permohonan Kartu Indonesia Pintar Kuliah.

Pendaftaran Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah dibuka mulai 2 Maret sampai 31 Maret 2020 pukul 23.59 WIB. Calon mahasiswa cukup membuka laman http://kip-kuliah.kemdikbud.go.id/.

Editor:
ilhamkhoiri
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000