logo Kompas.id
EkonomiTelekomunikasi Bisa Tumbuh 10 ...
Iklan

Telekomunikasi Bisa Tumbuh 10 Persen

Oleh
· 2 menit baca

JAKARTA, KOMPAS — Industri telekomunikasi Indonesia bisa tumbuh 10-11 persen pada 2017. Pertumbuhan itu akan bergantung pada seberapa cepat pengguna telepon seluler bermigrasi ke gawai.

”Potensi pasar gawai di Indonesia masih besar sehingga pendapatan operator masih bisa tumbuh. Pertumbuhan ekonomi tahun ini memang diprediksi tumbuh tipis, tetapi itu punya pengaruh ke konsumen dan industri telekomunikasi,” ujar analis pasar modal dari PT Bahana Sekuritas, Leonardo Henry Gavasa, Minggu (12/3).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000