logo Kompas.id
EkonomiTerminal 3 Beroperasi Penuh
Iklan

Terminal 3 Beroperasi Penuh

Oleh
· 3 menit baca
Suasana di pintu keberangkatan internasional Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Senin (24/4). PT Angkasa Pura II selaku pengelola bandara terus menyelesaikan persiapan akhir pengoperasian Terminal 3 sebagai terminal internasional.
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Suasana di pintu keberangkatan internasional Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Senin (24/4). PT Angkasa Pura II selaku pengelola bandara terus menyelesaikan persiapan akhir pengoperasian Terminal 3 sebagai terminal internasional.

TANGERANG, KOMPAS — Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta di Tangerang, Banten, siap beroperasi penuh untuk penerbangan internasional mulai 1 Mei 2017 dan akan mampu menampung penumpang hingga 25 juta orang per tahun. Pengelola bandara juga mengoperasikan sejumlah teknologi canggih di Terminal 3.

Penerbangan internasional perdana di Terminal 3 akan dilakukan pada 1 Mei pukul 06.10, yaitu GA 824 rute Jakarta-Singapura. Penerbangan tersebut sekaligus menandai pemindahan seluruh penerbangan internasional Garuda Indonesia dari Terminal 2 ke Terminal 3. Adapun kedatangan perdana penerbangan internasional di Terminal 3 adalah GA 823 dari Singapura.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000