logo Kompas.id
EkonomiPotensi UMKM Besar
Iklan

Potensi UMKM Besar

Oleh
· 3 menit baca

JAKARTA, KOMPAS — Usaha mikro, kecil, dan menengah merupakan salah satu kunci pertumbuhan ekonomi baru, terutama ekonomi kreatif di Indonesia. Potensinya terhadap perekonomian nasional cukup besar sehingga perlu dikembangkan melalui pendekatan ekonomi lokal.

Hal itu mengemuka dalam pembukaan Pameran Kain dan Kerajinan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Karya Kreatif Indonesia (KKI) 2017 yang digelar Bank Indonesia (BI), di Jakarta Convention Center Jumat (18/8).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000