logo Kompas.id
EkonomiMenteri Perhubungan Minta...
Iklan

Menteri Perhubungan Minta Pengguna Tol Laut Konsisten Turunkan Harga

Oleh
IQBAL BASYARI & RYAN RINALDY
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/2WyypQuBL0WGO0e6jftcs06PF0U=/1024x764/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F10%2FIMG_4023.jpg
Kompas/Ryan Rinaldy

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi meninjau pelaksanaan tol laut di Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (21/10).

SURABAYA, KOMPAS — Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi meminta para pengguna tol laut untuk konsisten menurunkan harga barang. Sebab, pemerintah telah memberikan subsidi biaya angkut sehingga pengiriman barang menjadi lebih murah.

Hal itu diungkapkan Menhub saat meninjau tol laut di Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (21/10). Peninjauan itu dilakukan untuk mengevaluasi program tol laut yang sudah berjalan sejak tahun lalu. ”Harga barang yang diangkut menggunakan tol laut sudah turun hingga 20 persen di pemberhentian pertama,” kata Budi.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000