logo Kompas.id
EkonomiPelindo Bentuk Anak Usaha...
Iklan

Pelindo Bentuk Anak Usaha Bidang Investasi

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/364ZSlmobZ6DVL03BkytVvodxLQ=/1024x1024/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F05%2F439512_getattachment6695f473-0da6-464e-a2ce-0850d3125b78430897.jpg
Kompas/Ayu Sulistyowati

Direktur Utama Pelindo II Elvyn G Masassya.Kompas/Ayu Sulistyowati (AYS)12-05-2017Naper Elvyn g masassya

JAKARTA, KOMPAS — PT Pelabuhan Indonesia II (Persero) membentuk anak usaha baru yang bergerak di bidang investasi, bernama PT Pelabuhan Indonesia Investama. Anak usaha ini bertugas mengumpulkan dana dan membiayai proyek-proyek anak usaha Pelindo II yang lain.

”PT Pelabuhan Indonesia Investama (PII) merupakan perusahaan investasi pertama di Indonesia yang memfokuskan diri pada bisnis kepelabuhanan. Tugasnya menjawab kebutuhan pendanaan anak usaha Pelindo II sehingga anak usaha tidak perlu lagi mencari dana sendiri-sendiri,” kata Direktur Utama Pelindo II Elvyn G Masassya saat peresmian PII di Jakarta, Senin (11/12).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000