logo Kompas.id
EkonomiKorporatisasi Petani
Iklan

Korporatisasi Petani

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6WuojbmIUHAXtEp1mhrib9ukfdg=/1024x1404/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F01%2F504389_getattachment52c73411-2939-4efb-976c-3027c8c046e5495772.jpg
didie sw

Sering terjadi harga gabah petani turun atau anjlok pada saat panen raya. Pengepul atau pedagang berlomba-lomba menyerap gabah petani dengan harga murah karena petani membutuhkan dana segar untuk menikmati hasil panen. Mungkin siklus itu terjadi hampir setiap tahun.

Untuk itu, Presiden Joko Widodo menekankan pentingnya perubahan paradigma. ”Jangan sampai kita hanya berkutat di sektor budidaya yang berkaitan dengan benih, pupuk, dan insektisida. Itu memang penting. Akan tetapi, kalau ingin mendapatkan keuntungan besar, paradigma kita harus masuk ke agrobisnisnya,” kata Presiden (Kompas, 13/9/2017).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000