logo Kompas.id
EkonomiPerusahaan Swasta Bantu...
Iklan

Perusahaan Swasta Bantu Elektrifikasi di Daerah

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/PHkySodMBf8VGiugth38kVB84dM=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F01%2F502188_getattachmente632a7d7-d907-42e9-9d9b-78ae7969c680493605.jpg
KOMPAS/ARIS PRASETYO

Rumah salah satu warga di Desa Waengapan, Kecamatan Lolong Guba, Kabupaten Buru, Maluku, untuk pertama kali menikmati lampu penerangan listrik tenaga surya bantuan pemerintah, Desember 2017 lalu.

LARANTUKA, KOMPAS — Ribuan unit lampu tenaga surya didistribusikan di sejumlah wilayah terpencil di Indonesia oleh Panasonic. Khusus di Kabupaten Flores Timur, Nusa Tenggara Timur, perusahaan elektronik asal Jepang tersebut mendistribusikan sekitar 400 lampu tenaga surya sejak 2016.

Lampu dibagikan di wilayah terpencil yang belum memiliki akses terhadap listrik. Di Desa Riang Bura, Kecamatan Ilebura, Flores Timur, masyarakat memanfaatkan untuk berbagai keperluan. Saat malam hari, mereka bisa memperbaiki jala penangkap ikan, menenun, dan menumbuk padi atau jagung. Sebelumnya, kegiatan tersebut tak pernah dilakukan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000