logo Kompas.id
EkonomiIndustri Bersaing di Tarif
Iklan

Industri Bersaing di Tarif

Oleh
· 2 menit baca

JAKARTA, KOMPAS — Pasar yang mulai jenuh dan persaingan tarif layanan murah merupakan tantangan utama yang dihadapi industri telekomunikasi. Oleh karena itu, inovasi produk dan perbaikan kualitas pelayanan menjadi cara untuk mempertahankan keuntungan bisnis.

Direktur Finansial PT XL Axiata Tbk Mohammed Adlan bin Ahmad Tajudin, di sela-sela paparan pencapaian kinerja 2017, Jumat (2/2), di Jakarta, mengungkapkan, penetrasi pengguna ponsel dan layanan seluler sudah meluas. Namun, kondisi di Jawa dan luar Jawa berbeda.

Kondisi pasar di Jawa dinilai mulai jenuh sehingga peluang tumbuh masih bisa diperoleh operator dari pasar luar Jawa.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000