logo Kompas.id
EkonomiPengembang Didata agar...
Iklan

Pengembang Didata agar Kualitas Rumah Terjamin

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/yVyi2eqHpr2U18t4qjQEO3NuWoA=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F10%2F482408_getattachmentfa358f8d-abda-4cf6-818b-357732f5795b473793.jpg
KOMPAS/P RADITYA MAHENDRA YASA

Proyek pembangunan perumahan bersubsidi di Deliksari, Kota Semarang, Jawa Tengah, Senin (30/10/2017).

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah terus melakukan registrasi pengembang perumahan agar kualitas rumah bersubsidi untuk masyarakat berpenghasilan rendah terjamin. Saat ini, yang sudah terdata sekitar 7.000 pengembang dan 15 asosiasi pengembang.

Ke depan, hanya pengembang terdaftar di asosiasi dan pemerintah yang bisa menjual rumah dengan skema kredit pemilikan rumah bersubsidi. ”Kami tidak menghalangi proses akad kredit, tetapi minta agar rumah yang dibangun berfungsi dan bisa dihuni. Dalam Peraturan Pemerintah No 64/2016 sudah disebutkan tentang sertifikat laik fungsi,” ujar Direktur Pembiayaan Perumahan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Lana Winayanti, akhir pekan lalu, di Jakarta.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000