logo Kompas.id
EkonomiPeluang Terbuka Lebar
Iklan

Peluang Terbuka Lebar

Oleh
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/LqMg4c4hYBv6jszSxk1tQ0NTyKw=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F04%2F20180419_ENGLISH-IIMS_A_web.jpg
KOMPAS/RIZA FATHONI

Presiden Joko Widodo didampingi Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto (kedua dari kanan) mencoba mobil pedesaan yang diproduksi oleh PT Kiat Mahesa Wintor pada pameran otomotif Indonesia International Motor Show 2018 di JI Expo, Kemayoran, Jakarta, Kamis (19/4/2018). Pada pembukaan pameran otomotif yang mengangkat tema "Your Infinite Automotive Experience" tersebut, presiden mengatakan revolusi industri 4.0 dapat mengarahkan industri otomotif untuk bertransisi dalam mengembangkan teknologi dan membuka peluang bagi industri otomotif tanah air.

JAKARTA, KOMPAS -Revolusi industri keempat diyakini membawa gejolak, tetapi juga membuka peluang sangat besar pada sektor otomotif. Pelaku industri otomotif harus bergerak lebih cepat untuk mempersiapkan diri dan menghadapi revolusi industri keempat ini.

Demikian disampaikan Presiden Joko Widodo saat meresmikan pembukaan pameran otomotif Indonesia International Motor Show (IIMS) 2018 di Jakarta International Expo, Kemayoran, Jakarta Pusat, Kamis (19/4/2018). Hadir dalam acara ini Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, CEO Kompas Gramedia Lilik Oetama, dan para petinggi agen pemegang merek (APM) kendaraan bermotor peserta pameran.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000