logo Kompas.id
EkonomiPengusaha Besar Perlu Bantu...
Iklan

Pengusaha Besar Perlu Bantu Petani Padi

Oleh
FERRY SANTOSO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/9awP9FGZ1qVYdq2HjbaDOS13TzE=/1024x638/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2Fkompas_tark_28038142_76_0.jpeg
KOMPAS/ADI SUCIPTO

Petani di Desa Prangi, Kecamatan Padangan, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur Sabtu (7/1/2017) menyemprot hama wereng yang menyerang tanaman padi.

JAKARTA, KOMPAS - Pelaku usaha atau pedagang besar komoditas beras perlu membantu petani dengan menyerap banyak beras dari petani dengan harga yang menguntungkan petani. Dengan demikian, petani dan masyarakat di desa semakin termotivasi meningkatkan produktivitas dan produksi beras di dalam negeri.

Hal itu disampaikan Ketua DPR RI Bambang Soesatyo dalam seminar bertema "Ketersediaan pangan, Swasembada vs Impor" yang diselenggarakan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) di Jakarta, Senin (21/5). Hadir sebagai narasumber Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman dan Anggota BPK Rizal Djalil.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000