logo Kompas.id
EkonomiPelabuhan Kuala Tanjung Segera...
Iklan

Pelabuhan Kuala Tanjung Segera Beroperasi

Oleh
Maria Clara Wresti
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/IvISBj7SI42WMcnLgIRTRhGM9nA=/1024x708/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2Fkompas_tark_22269007_97_0-2.jpeg
Kompas

Pekerja menyelesaikan pembangunan Pelabuhan Kuala Tanjung di Batu Bara, Sumatera Utara, Jumat (11/3). Pengerjaan tahap pertama pelabuhan itu sudah selesai 41,7 persen. Pelabuhan yang rencananya beroperasi di awal 2017 itu berkapasitas 500.000 TEU peti kemas dan 1 juta ton curah cair.Kompas/Nikson Sinaga (NSA)11-03-2016

JAKARTA, KOMPAS--Pembangunan Pelabuhan Kuala Tanjung tahap I oleh PT Pelabuhan Indonesia I (Persero) segera selesai. Pelabuhan itu akan segera dioperasikan.

Saat ini pembangunan tahap I yang terdiri dari Terminal Serbaguna sudah mencapai 100 persen untuk sisi laut. Sedangkan untuk sisi darat, secara keseluruhan sudah mencapai 87,06 persen.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000