logo Kompas.id
EkonomiWartawan Media Siber Diminta...
Iklan

Wartawan Media Siber Diminta Tingkatkan Profesionalisme

Oleh
Tri Agung Kristanto
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/iwIZCEQFkiBsraXiSRYbcLDrHL0=/1024x599/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2Fmedia-siber1.jpg
KOMPAS/TRI AGUNG KRISTANTO

Ketua Dewan Pembina Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Chaerul Tanjung memberikan arahan pada pembukaan Rakernas III SMSI di Jakarta, Rabu (25/7/2018) malam.

JAKARTA, KOMPAS - Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara, Rabu (25/7/2018) malam. membuka Rapat Kerja Nasional (Rakernas) III Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) di Jakarta. Rakernas akan berlangsung selama tiga hari dengan bertemakan "Indonesia Optimis Menghadapi Revolusi Digital".

Rudiantara mengingatkan, wartawan yang bekerja di media siber yang tergabung dalam SMSI untuk meningkatkan profesionalismenya. Salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan  meningkatkan kemampuan diri dan taat pada kode etik jurnalistik.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000