logo Kompas.id
EkonomiKomitmen Peningkatan Daya...
Iklan

Komitmen Peningkatan Daya Saing Saja Belum Cukup

Oleh
M Paschalia Judith J
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/yzkkh9ONTAEEK79DTvKazzohVXE=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2F20180811_SAPI_B_web-1.jpg
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Ilustrasi _ Peternak membawa sapi peliharaan mereka untuk dijual di Pasar Hewan Sunggingan, Boyolali, Jawa Tengah, Jumat (10/8/2018).

JAKARTA, KOMPAS - Pemerintah berkomitmen meningkatkan daya saing produk pertanian dalam negeri, khususnya hortikultura dan peternakan, terkait revisi sejumlah peraturan untuk memenuhi ketentuan Organisasi Perdagangan Dunia atau WTO. Namun, para pelaku usaha menilai komitmen itu percuma jika tidak diikuti langkah-langkah komprehensif.

Sekretaris Jenderal Kementerian Pertanian Syukur Iwantoro menuturkan, revisi itu merupakan konsekuensi Indonesia sebagai anggota WTO. Di sisi lain, usaha untuk meraih cita-cita kedaulatan pangan nasional tetap harus berjalan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000