logo Kompas.id
EkonomiIndustri Asuransi Optimistis
Iklan

Industri Asuransi Optimistis

Oleh
Norbertus Arya Dwiangga Martiar
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/cPK7DTEvf5MPPU9s4ulHFfHuOls=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2F20180827_102956.jpg
KOMPAS/NORBERTUS ARYA DWIANGGA MARTIAR

Paparan industri asuransi jiwa untuk semester I-2018 yang dilakukan oleh pengurus AAJI, yakni (dari kiri ke kanan): Direktur Eksekutif AAJI Togar Pasaribu Ketua Umum AAJI Hendrisman Rahim, dan Kabid pendidikan dan Pengembangan AAJI Chris Bendl.

JAKARTA, KOMPAS--Pelaku industri asuransi jiwa dan asuransi umum optimistis akan tumbuh positif hingga akhir tahun. Premi industri asuransi jiwa tumbuh 5,5 persen, sedangkan industri asuransi umum tumbuh 11 persen dalam setahun.

Meski demikian, pendapatan industri asuransi jiwa per triwulan II-2018 turun 22,9 persen dalam setahun, menjadi Rp 89,73 triliun. Penurunan tersebut akibat penurunan pendapatan lainnya dan penurunan total tertanggung, baik perorangan maupun kumpulan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000