logo Kompas.id
EkonomiPungutan
Iklan

Pungutan

Oleh
FERRY SANTOSO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/uUKS875HwRlF5iQsJCNquRJsU5o=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2FDJI_0083-1.jpg
SAFRUDIN/SAVE OUR BORNEO

Perkebunan sawit mulai mengepung Danau Sembuluh, Kabupaten Seruyan, Kalimantan Tengah. Foto diambil pada pertengah tahun 2017 lalu. Saat ini tanaman sawit semakin dekat dengan bibir danau.

Pemerintah telah membuat kebijakan menaikkan tarif impor pajak penghasilan (PPh) untuk mengendalikan impor berbagai produk. Dengan kebijakan itu, diharapkan pelaku usaha dapat mengurangi produk impor dan mencari produk substitusi di dalam negeri. Defisit transaksi berjalan, yang antara lain dipicu impor yang besar, diharapkan dapat berkurang.

Di sisi ekspor, pemerintah sebenarnya dapat menerapkan kebijakan yang tak jauh berbeda untuk meningkatkan ekspor, terutama ekspor produk yang berpeluang besar dan berkontribusi untuk menarik devisa.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000