logo Kompas.id
EkonomiSmelter di Papua Dukung...
Iklan

Smelter di Papua Dukung Industri

Oleh
FERRY SANTOSO
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/l-j1NF3ybS9eYWtlrCDzs0OVl5s=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2F20180712_SAHAM_A_web.jpg
Kompas

Presiden Direktur Freeport McMoran Richard Adkerson (tiga dari kiri) dan Direktur Utama PT Inalum (Persero) Budi Gunadi Sadikin menandatangani kesepakatan awal divestasi saham PT Freeport Indonesia disaksikan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Ignasius Jonan, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati, Menteri Badan Usaha Milik Negara Rini Soemarno dan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya Bakar di Jakarta, Kamis (12/7/2018). Indonesia melalui PT Indonesia Asahan Aluminium (Inalum) memiliki 51 persen saham tersebut dengan nilai transaksi sebesar 3,85 milliar dollar AS.KOMPAS/RADITYA HELABUMI (RAD)12-07-2018

JAKARTA, KOMPAS--Perusahaan induk BUMN di sektor industri pertambangan, PT Indonesia Asahan Aluminium (Persero) atau Inalum, berencana membangun unit pengolahan hasil tambang atau smelter di Papua. Keberadaan smelter di Papua tersebut dapat menopang pengembangan industri di Papua.

"Kami ingin menentukan lokasi smelter. Saya lebih menginginkan (smelter) di Papua," kata Direktur Utama Inalum Budi Gunadi Sadikin di Jakarta, Jumat (28/9/2018).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000