logo Kompas.id
EkonomiPerbankan Dorong Pembangunan...
Iklan

Perbankan Dorong Pembangunan Nasional

Oleh
M Fajar Marta
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/zD1XzY4fGMgeUDttGmkdUN4tLAI=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F10%2FWhatsApp-Image-2018-10-13-at-11.16.45_1539530042.jpeg
DOK BNI

Layanan transaksi BNI

JAKARTA - Kementerian BUMN terus mewujudkan komitmennya untuk mendukung rencana pembangunan infrastruktur Indonesia, salah satunya dengan mendorong sejumlah perusahaan pelat merah di sektor keuangan untuk aktif terlibat dalam pembiayaan infrastruktur.

Hal tersebut pun dapat terlihat dalam pelaksanaan Pertemuan Tahunan IMF-World Bank Group 2018 yang diselenggarakan di Nusa Dua Bali. Sejumlah perbankan BUMN serta lembaga keuangan lainnya telah menandatangani sejumlah kontrak kerja sama untuk proyek pembangunan infrastruktur.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000