logo Kompas.id
EkonomiMenyiapkan Penggerak...
Iklan

Menyiapkan Penggerak Perekonomian

Oleh
HRS/EGI/JUM/JUD/HEN/MED/DIM/APO/CAS
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/W4lD8xgu8W8PQEZAnrTfdp1quqI=/1024x498/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20180903egiB-bumn.jpg
KOMPAS/REGINA RUKMORINI

Balkondes- Dirut PT Pegadaian Sunarso (memegang mike) menjelaskan tentang balai ekonomi desa (balkondes) Ngargogondo di Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, yang dibangun dengan dana CSR PT Pegadaian, sebesar Rp 4 miliar, Senin (3/9/2018). Dibangun dengan nama The Gade Village, balkondes ini adalah balkondes ke-17 yang ada di Kecamatan Borobudur.

Di Desa Bejiharjo, Kabupaten Gunung Kidul, DI Yogyakarta, anak-anak muda berperan penting dalam mengembangkan wirawisata Gua Pindul. Mereka terjun secara konsep dan teknis untuk mengangkat perekonomian desa.

Ketua Umum Karang Taruna Desa Bejiharjo, Yudan Hermawan, mengisahkan, secara teknis, anak-anak muda Bejiharjo menjadi pemandu wisata dan mempromosikan aktivitas wisata Gua Pindul melalui internet.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000