logo Kompas.id
EkonomiRubiman, Pelopor Penjualan...
Iklan

Rubiman, Pelopor Penjualan Tanaman di Jalan Bugisan

Oleh
KORNELIS KEWA AMA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/oUrL10kYDCaJjrzLIemJKiwEi0M=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20181120korb-tokoh-rubiman-berdiri-pohon_1542723125.jpg
KOMPAS/ KORNELIS KEWA AMA

Rubiman

Namanya tenggelam di balik hiruk pikuk Kota Yogyakarta. Berawal dari keterdesakan ekonomi, Rubiman alias Giman bangkit memperbaiki ekonomi keluarga melalui usaha anakan tanaman dan pepohonan. Puluhan warga mengikuti langkah Giman menjual anakan tanaman.  Tak disadari, ia telah menghijaukan lingkungan kota, bagaikan pahlawan tanpa nama.

Dua areal masing-masing seluas 200 meter persegi dan  300 meter persegi berisikan berbagai anakan tanaman. Satu kebun di  Janten, Desa Ngestiharjo, Kecamatan Kasihan, Bantul, Yogyakarta, khusus untuk berbagai tanaman pohon keras, seluas 4.000 meter persegi. Tiga lokasi tanaman  menjadi tumpuan ekonomi Giman dan keluarga.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000