logo Kompas.id
EkonomiPenyelenggaraan Air Minum...
Iklan

Penyelenggaraan Air Minum Perlu Pemda

Oleh
Dewi Indriastuti
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/8j97oEi1C6cIPwc2NF7WAfSuHDA=/1024x524/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20181119_191331_1542629838.jpg
KRISTI DWI UTAMI UNTUK KOMPAS

Suasana Instalasi Pengolahan Air (IPA) Buaran, Duren Sawit, Jakarta Timur, Selasa (19/11/2018).

JAKARTA, KOMPAS -- Untuk mencapai target 2019 Aman Air Minum, Badan Peningkatan Penyelengaraan Sistem Penyediaan Air Minum membutuhkan dukungan pemerintah daerah. Sebab, masih ada beberapa kendala yang tak bisa diselesaikan sendiri oleh pemerintah pusat.

Anggota Badan Peningkatan Penyelengaraan Sistem Penyediaan Air Minum (BPPSPAM)  Henry M Limbong mencontohkan beberapa hal yang menjadi kendala dalam hubungan pemerintah pusat dan daerah. "Misalnya, pada kasus di Aceh beberapa tahun lalu. Waduknya sudah jadi tapi salurannya belum ada, sehingga air belum bisa mengalir," ujar Limbong di Jakarta, Senin (19/11/2018).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000