logo Kompas.id
EkonomiBikinbot dan Halosis,...
Iklan

Bikinbot dan Halosis, Menangkap Peluang Pasar

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6zgczJ1NacFnq8nqh3JSHyaTHrY=/1024x497/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F03%2F20190221_151450_1552138715.jpg
FRANSISCA NATALIA UNTUK KOMPAS

Pendiri BikinBot Sony Soemarso.

Di tengah menjamurnya usaha rintisan yang menawarkan berbagai produk, Bikinbot dan Halosis mencoba menangkap potensi yang belum banyak disentuh usaha rintisan lain. Upaya itu pun berbuah hasil. Tak hanya mendatangkan profit, karya mereka bermanfaat, diantaranya untuk menumbuhkan kreativitas dan menguntungkan pelaku usaha lain.

Bikinbot merupakan buah pemikiran dari Sony Soemarso dan Charles Nagy. Tiga tahun lalu keduanya merintis Bikinbot yang produknya, mesin cetak tiga dimensi (3D printing).

Editor:
Antonius Ponco Anggoro
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000