logo Kompas.id
EkonomiKonsumen Terbiasa Isi Ulang...
Iklan

Konsumen Terbiasa Isi Ulang Pulsa

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/KpHevoRpATWBHsSJ79ZfiBRbeA0=/1024x655/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2FIMG_20190507_173139_1557236892.jpg
KOMPAS/MEDIANA

Chief Commercial Officer Hutchison Tri Indonesia Dolly Susanto

JAKARTA, KOMPAS - Kebijakan wajib registrasi nomor prabayar dengan validasi data tunggal kependudukan mendorong konsumen terbiasa isi ulang pulsa dibandingkan dengan membeli-memakai-membuang kartu prabayar.  Kondisi tersebut mulai terlihat di beberapa operator telekomunikasi seluler.

Chief Commercial Officer Hutchison Tri Indonesia Dolly Susanto, di sela-sela acara buka puasa bersama media, Selasa (7/5/2019), di Jakarta, mengatakan, tingkat perpindahan pelanggan ke operator lain atau churn rate saat ini di bawah 10 persen. Saat ini, jumlah pelanggan Tri stabil di kisaran 38 juta orang. Dari jumlah itu, sekitar 98 persen di antaranya gemar isi ulang pulsa.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000