logo Kompas.id
EkonomiEmas untuk Jangka Panjang
Iklan

Emas untuk Jangka Panjang

Seiring kenaikan harga logam mulia, penjualan kembali juga meningkat. Transaksi pembelian emas oleh investor ritel juga meningkat. Umumnya, mereka adalah investor ritel jangka panjang yang akan menyimpan emas dalam tempo lama.

Oleh
C ANTO SAPTOWALYONO / MEDIANA
· 2 menit baca
https://kompas.id/wp-content/uploads/2019/08/20190807-H13-TCJ-Harga-Emas-mumed_1565192121.gif
Kompas

Harga EmasInfografik

JAKARTA, KOMPAS — Seiring kenaikan harga logam mulia, penjualan kembali juga meningkat. Transaksi pembelian emas oleh investor ritel juga meningkat. Umumnya, mereka adalah investor ritel jangka panjang yang akan menyimpan emas dalam tempo lama.

Harga emas di laman logam mulia, salah satu bisnis PT Aneka Tambang (Persero) Tbk, kembali membukukan rekor, Kamis (8/8/2019). Harga per gram Rp 753.000 atau naik Rp 7.000 dalam sehari.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000