logo Kompas.id
EkonomiGojek Indonesia Kaji Ulang...
Iklan

Gojek Indonesia Kaji Ulang Performa Bisnis GoLife

Go-Jek berencana menutup fitur layanan dalam produk GoLife yang dinilai tidak memiliki performa pertumbuhan sesuai dengan harapan demi keberlanjutan usaha. Namun, manajemen menyatakan, GoLife tidak tutup.

Oleh
MEDIANA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/AXVtfpPiRrVctt0q5SH-MeRnMS8=/1024x677/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2Fd8694708-4861-47cd-b9ed-4b9fae7f1ddc_jpg.jpg
KOMPAS/TATANG MULYANA SINAGA

Logo baru Go-Jek.

JAKARTA, KOMPAS — Perusahaan teknologi Gojek Indonesia akan menutup fitur layanan dalam produk GoLife yang dinilai tidak mampu memberikan performa pertumbuhan sesuai harapan. Hal ini sejalan dengan langkah perusahaan memastikan pertumbuhan usaha yang berkesinambungan dalam jangka panjang.

Fitur layanan di dalam GoLife mencakup GoMassage, GoClean, GoAuto, GoGlam, GoFix, GoDaily, dan GoLaundry. Terkait hal itu, Head of GoLife Wesly Simatupang kepada Kompas di Jakarta, Senin (16/12/2019), mengatakan, seiring tahun berjalan, ada fitur layanan dalam GoLife, selain GoClean dan GoMassage, yang tumbuh stagnan.

Editor:
Mukhamad Kurniawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000