logo Kompas.id
EkonomiSebagian Pengusaha Meragukan...
Iklan

Sebagian Pengusaha Meragukan Dampak Ekonomi Balapan Formula E

Sebagian kalangan pengusaha meragukan balapan mobil listrik Formula E dapat mendorong perekonomian kota. Mereka menganggap ajang ini hanya menguntungkan segelintir pelaku usaha menengah atas.

Oleh
Aditya Diveranta
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/tgk4VZIW4M-GaNlqML6e5TEf-Co=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2F31ba61b8-8a80-4a11-b799-b7ce66eac14b_jpg.jpg
Kompas/Priyombodo

Pengunjung melihat produk batik yang ditawarkan pedagang di Thamrin City, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Sabtu (7/12/2019).

Sekitar empat bulan tersisa, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta tetap dengan persiapan Formula E. Balapan mobil listrik ini tengah disiapkan di seputar kawasan Medan Merdeka, Jakarta Pusat, yang pengaspalan jalurnya mulai dikerjakan sejak awal Februari.

PT Jakarta Propertindo (Jakpro), badan usaha yang ditunjuk Pemprov DKI Jakarta untuk Formula E, yakin bahwa ajang ini akan memberi pemasukan bagi daerah. Direktur Utama Jakpro Dwi Daryoto menyebut ada 3,3 juta penggemar Formula E di Indonesia, sebagaimana dikutip Kompas.com pada Jumat (14/2/2020). Jumlah itu mengacu pada data Sport Management Database, sebuah lembaga riset yang berasal dari Britania Raya.

Editor:
Andy Riza Hidayat
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000