logo Kompas.id
EkonomiIkut Asuransi, Kenali Dahulu...
Iklan

Ikut Asuransi, Kenali Dahulu Perusahaannya

Membeli asuransi, baik kesehatan maupun jiwa, harus terlebih dahulu mengenali perusahaannya, mencari tahu tingkat rasio kecukupan modal perusahaan, dan terus belajar.

Oleh
SHARON PATRICIA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/gyBvoYbSsiv_j-DFV9f2egA4t4A=/1024x663/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2Fcaed5ac0-bf68-4849-8b5c-b90406f76b5b_jpg.jpg
Kompas/Priyombodo

Warga melintas di depan Kantor Pusat PT Asuransi Jiwasraya (Persero) di Jakarta, Kamis (9/1/2020).

Kasus dugaan korupsi dan gagal bayar PT Asuransi Jiwasraya (Persero), perusahaan asuransi milik negara, sedikit banyak memengaruhi kepercayaan masyarakat terhadap  asuransi. Jiwasraya gagal membayar klaim nasabah hingga Rp 12,4 triliun hingga akhir 2019, juga terdapat potensi kerugian negara hingga Rp 13,7 triliun.

Salah satu pemegang polis asuransi Jiwasraya, Agung Wibowo, pernah mengirimkan surat kepada Redaksi Harian Kompas. Agung yang merupakan pemegang polis sejak 1 Desember 1999 menyatakan, klaim sudah diajukan sejak 9 Desember 2019, tetapi hingga kini belum juga dibayarkan.

Editor:
M Fajar Marta
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000