logo Kompas.id
EkonomiFundamen Dalam Negeri Dijaga
Iklan

Fundamen Dalam Negeri Dijaga

Indeks Harga Saham Gabungan, Selasa (10/3/2020) bertahan di zona hijau. Kepercayaan diri investor dijaga.

Oleh
DIM/APO/AGE
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/P8nQLvRhzJTf-3s5bY8pdOe9WY4=/1024x728/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2F20200309-H01-KID-Minyak-Dunia-mumed_1583770755.png

JAKARTA, KOMPAS--Fundamen pasar modal dan keuangan dalam negeri diperkuat. Kondisi psikologis pasar yang sedang gamang di tengah gejolak risiko global juga diperbaiki.

Langkah itu diupayakan pemerintah dan regulator di tengah situasi perekonomian global yang tidak menentu, akibat berbagai faktor risiko yang berbaur. Faktor risiko terbaru adalah wabah Covid-19 dan perang harga minyak mentah.

Editor:
dewiindriastuti
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000