logo Kompas.id
EkonomiKarantina Perlu Jaminan...
Iklan

Karantina Perlu Jaminan Logistik

Pasokan bahan pangan bagi masyarakat sejauh ini aman. Untuk tiba di tangan masyarakat, peran logistik atau distribusi penting.

Oleh
LKT/CAS/AGE/JUD
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/g6MbUYld1kqzmLWuNfs8lwxS7-s=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2F20200330-foto-gudang-bulog-jatim_1585573500.jpg
DOKUMENTASI HUMAS PERUM BULOG

Pemimpin Perum Bulog Wilayah Jatim Khozin menunjukkan stok beras di Gudang Bulog Banjarkemantren, Jumat (27/3/2020).

JAKARTA, KOMPAS —Karantina wilayah dalam menghadapi pandemi Covid-19 perlu persiapan menyeluruh, termasuk jaminan logistik pangan bagi masyarakat. Distribusi berperan besar dalam menjamin ketersediaan barang.

Oleh karena itu, penerapan karantina wilayah jangan sampai mendisrupsi jalur logistik dan distribusi kebutuhan pokok masyarakat.

Editor:
dewiindriastuti
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000