logo Kompas.id
EkonomiSebelum ”Go Digital”, Pelaku...
Iklan

Sebelum ”Go Digital”, Pelaku UMKM Harus ”Go Modern”

Sebelum terjun ke pasar digital, pelaku usaha harus memastikan produk dan layanan sudah modern, mulai dari tampilan produk, kemasan, hingga layanan agar konsumen tertarik membeli.

Oleh
SHARON PATRICIA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/F-jdB3-OJ1I4uCP37ew_4Vew9QY=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2FIMG_5428_1592992404.jpg
KOMPAS/MELATI MEWANGI

Tampilan layar salah satu platform dagang daring yang menjual produk UMKM. Sejumlah warga memilih belanja daring untuk menghindari interaksi dan bertemu dengan orang lain.

JAKARTA, KOMPAS — Pandemi Covid-19 memaksa para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah atau UMKM untuk bertransformasi ke dunia digital agar mampu bertahan. Namun, sebelum terjun ke pasar digital, pelaku usaha harus memastikan produk dan layanan sudah modern.

Sebab, berbeda dengan menjajakan barang di toko fisik, konsumen di pasar digital tidak dapat memegang atau mencicipi produk yang dijual secara dalam jaringan (jaringan). Untuk itu, tampilan produk dan layanan digital harus disiapkan secara matang.

Editor:
M Fajar Marta
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000