logo Kompas.id
EkonomiPerusahaan Teknologi dan...
Iklan

Perusahaan Teknologi dan Konstruksi Masuk Bursa

Pelemahan rupiah dan perlambatan kinerja bursa bagi investor menjadi momen yang baik untuk berinvestasi di pasar modal Indonesia. BEI hari ini juga mencatatkan rekor emiten baru terbanyak secara tahunan.

Oleh
ERIKA KURNIA
· 3 menit baca
Dua investor menyaksikan pergerakan saham di Gallery Direct Trading Bahana Securities, Jakarta.
KOMPAS/ALIF ICHWAN

Dua investor menyaksikan pergerakan saham di Gallery Direct Trading Bahana Securities, Jakarta.

JAKARTA, KOMPAS — Pertumbuhan kinerja Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG yang melambat di triwulan ketiga 2023 tetap diramaikan pencatatan emiten baru di bursa. Momen ini dinilai pengamat baik bagi masyarakat untuk menginvestasikan dananya di instrumen saham dan obligasi.

Sejak akhir Juli hingga hari ini, grafik kinerja IHSG hanya bergerak di antara level 6.800 dan 6.900. Dibanding periode tahun lalu, IHSG ada di posisi lebih tinggi dan beberapa kali menyentuh level 7.000, bahkan mencapai rekor tertingginya pada 13 September 2022 di angka 7.318.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000