logo Kompas.id
EkonomiGanjar-Mahfud MD Usung Program...
Iklan

Ganjar-Mahfud MD Usung Program yang Fokus ke Manusia dan Inovasi

Saat diundang hadir pada peluncuran ”White Paper dari LPEM bagi Indonesia: Agenda Ekonomi dan Masyarakat 2024–2029”, Tim Pemenangan Ganjar Pranowo-Mahfud MD menyebutkan delapan program.

Oleh
MEDIANA
· 4 menit baca
Pasangan bakal calon presiden dan bakal calon wakil presiden Ganjar Pranowo dan Mahfud MD naik kendaraan bak terbuka untuk mendaftar di Kantor Komisi Pemilihan Umum, Jakarta, Kamis (19/10/2023).
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Pasangan bakal calon presiden dan bakal calon wakil presiden Ganjar Pranowo dan Mahfud MD naik kendaraan bak terbuka untuk mendaftar di Kantor Komisi Pemilihan Umum, Jakarta, Kamis (19/10/2023).

JAKARTA, KOMPAS  —  Pembangunan manusia dan inovasi menjadi dua fokus utama program yang akan diusung oleh pasangan bakal calon presiden Ganjar Pranowo dan bakal calon wakil presiden Mahfud MD. Sementara tagline yang diusung pasangan ini adalah ”Gerak Cepat Indonesia Unggul”.

Wakil Sekretaris Tim Pemenangan Pasangan Ganjar Pranowo -Mahfud MD, Hotasi Nababan, menyampaikan hal tersebut saat menghadiri peluncuran ”White Paper dari LPEM bagi Indonesia: Agenda Ekonomi dan Masyarakat 2024–2029”, yang diselenggarakan Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat (LPEM) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (UI), Jumat (27/10/2023), di Jakarta Pusat. Dia menjelaskan, tagline ”Gerak Cepat Indonesia Unggul” mengandung harapan agar perekonomian Indonesia tumbuh cepat dan tetap stabil, bukan sekadar terburu-buru mengejar cepat.

Editor:
MUHAMMAD FAJAR MARTA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000