logo Kompas.id
EkonomiProyeksi Tahun 2024, Ekonomi...
Iklan

Proyeksi Tahun 2024, Ekonomi Dua Cerita

Dari dampak arah kebijakan The Fed sampai pemilu, sejumlah pakar memperkirakan arah ekonomi tahun depan akan terbagi menjadi dua cerita: berat di awal, lebih ringan di akhir.

Oleh
AGNES THEODORA
· 5 menit baca
Kendaraan melintas di sekitar proyek pembangunan gedung bertingkat di kawasan Cawang, Jakarta Timur, Selasa (7/11/2023). Berdasarkan catatan Badan Pusat Statistik (BPS), sepanjang triwulan III-2023, ekonomi Indonesia hanya mampu tumbuh 4,94 persen secara tahunan. Capaian itu menandakan berakhirnya tren pertumbuhan ekonomi RI di atas 5 persen selama tujuh triwulan berturut-turut sebelumnya.
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Kendaraan melintas di sekitar proyek pembangunan gedung bertingkat di kawasan Cawang, Jakarta Timur, Selasa (7/11/2023). Berdasarkan catatan Badan Pusat Statistik (BPS), sepanjang triwulan III-2023, ekonomi Indonesia hanya mampu tumbuh 4,94 persen secara tahunan. Capaian itu menandakan berakhirnya tren pertumbuhan ekonomi RI di atas 5 persen selama tujuh triwulan berturut-turut sebelumnya.

Kondisi perekonomian tahun depan diperkirakan bakal mengandung dua skenario cerita. Susah di awal, lebih ringan di akhir. Di Indonesia, akselerasi ekonomi juga diyakini bisa terjadi setelah proses transisi pemerintahan rampung dilakukan menjelang akhir tahun.

Sejumlah pakar memprediksi, ekonomi tahun 2024 akan terbagi menjadi dua ”episode”. Babak pertama alias sepanjang semester I-2024 masih akan diwarnai ketidakpastian ekonomi yang tinggi.

Editor:
ARIS PRASETYO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000