FotografiKlinik FotoKisah Mewawancarai Karpov
KOMPAS/ARBAIN RAMBEY

Kisah Mewawancarai Karpov

Oleh
· 2 menit baca

Sekadar wajah seseorang bisa layak menjadi foto headline sebuah surat kabar manakala wajah itu adalah wajah orang yang sangat terkenal dan wajah itu dipasang pada sebuah peristiwa besar.

https://cdn-assetd.kompas.id/kpaatUKzLgq9uYD5DkKTkrV4W6I=/1024x688/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F10%2F71716595_1540216943.jpg
KOMPAS/ARBAIN RAMBEY

Sekadar pasfoto pun bisa menjadi foto headline karena isunya kuat.

Wajah pecatur Anatoly Karpov menjadi foto headline harian Kompas pada 30 Oktober 1993 karena saat itu dia sedang bertanding memperebutkan gelar juara dunia catur di Jakarta menghadapi Jan Timman dari Belanda. Pada saat itu, negara Karpov, yaitu Rusia, baru saja mengalami sebuah peristiwa besar. Karpov diwawancarai harian Kompas dalam dua bagian, yaitu sikap politiknya dan tentu saja tentang dunia caturnya.

Memuat data...
Memuat data...
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000