FotografiFoto CeritaPara Pejuang Dini Hari
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Para Pejuang Dini Hari

Kisah para penjual sayur dan aneka kebutuhan hidup yang berjibaku sejak dini hari di Pasar Salatiga.

Oleh
FERGANATA INDRA RIATMOKO
· 2 menit baca

Layaknya udara yang kita hirup, berboga juga menjadi keharusan bagi insan manusia untuk bertahan hidup. Di balik beraneka sayur dan lauk yang tersaji di meja makan kita, terdapat peran tangan-tangan para pekerja keras yang menyiapkannya.

Selain para petani yang berbulan-bulan merawat tanaman sayur hingga siap panen, terdapat pula jasa para pedagang yang setiap dini hari berjibaku melawan hawa dingin ketika mayoritas warga lainnya terlelap berselubung selimut hangat.

https://cdn-assetd.kompas.id/_7HBU_gUAqgFnq1Fzi-5DcdOlZc=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2F20200428DRA17_1588428553.jpg
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Berjaga di Pembatas Jalan

Memuat data...
Memuat data...
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000