FotografiFoto CeritaMemupuk Nyawa dengan Belajar...
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Memupuk Nyawa dengan Belajar Gamelan

Terus aktif belajar dan bermain karawitan diyakini menjadi salah satu resep untuk panjang umur.

Oleh
FERGANATA INDRA RIATMOKO
· 3 menit baca

Suroso (67) lincah memainkan tembang Jaranan dengan peranti gamelan Bonang Panembung di sudut pendapa dengan arsitektur joglo yang terletak di seberang Alun-alun Utara, Yogyakarta, Kamis (15/2/2024). Pria yang merupakan pensiunan kepala desa itu sesekali menguap ketika pergantian tembang selama pelajaran di Sekolah Kaniyagan Kridhomardowo (SKK) berlangsung.

Meski harus menempuh perjalanan selama sekitar satu jam dari tempat tinggalnya di Kabupaten Kulon Progo, Suroso tetap bersemangat mempelajari gamelan di SKK sejak tahun 2017. ”Bermain gamelan penting untuk penghiburan dan rabuk (pupuk) nyawa,” ujar Suroso yang juga abdi dalem Keraton Yogyakarta.

Suroso (67) menguap saat berlatih.
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Suroso (67) menguap saat berlatih.

Memuat data...
Memuat data...
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000