logo Kompas.id
Gaya HidupTergoda Seruputan Udon
Iklan

Tergoda Seruputan Udon

Oleh
FRANSISCA ROMANA NINIK
· 5 menit baca

Mi tebal nan lembut itu meluncur mulus ke tenggorokan. Paduan kuah segar dan lembaran daging sapi gurih melengkapi pesta di dalam mulut. Seperti juga ramen, di Jakarta, udon juga banyak dilirik sebagai variasi olahan mi ala Jepang yang menggoda. Cobalah menyeruput cita rasanya. Sluurpp....

Di negeri asalnya, kedai dan restoran yang khusus menjual udon mudah dijumpai di sejumlah tempat. Tak sulit mengenali udon karena bentuknya yang lebih tebal dan berwarna lebih putih dibandingkan dengan jenis mi lain, terbuat dari tepung, dan dibumbui dengan ringan.

https://cdn-assetd.kompas.id/V1GSFS2r2QiDRly0H3IjJxr2aJU=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2F75236286_1549117355.jpg
KOMPAS/YUNIADHI AGUNG (MYE) 30-01-2019

Restoran Hanamaru Udon di Mal Pacific Place, Jakarta.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000