logo Kompas.id
Gaya HidupDari Kota Santet ke Kota...
Iklan

Dari Kota Santet ke Kota ”Sunrise”

Oleh
ANGGER PUTRANTO
· 6 menit baca

Sony Dwi Fajrian (24) tidak pernah menyangka rumah tempat tinggalnya tak hanya menyimpan kenangan, tetapi juga menyimpan pundi-pundi ekonomi. Rumah yang berada di lereng Gunung Ijen, Banyuwangi, tersebut sangat strategis sebagai rumah singgah bagi wisatawan yang hendak berwisata ke Gunung Ijen.

Rumah seluas 8 meter x 20 meter itu semula hanya menjadi rumah tinggal bagi Sony dan keluarganya yang terdiri dari sang ibu dan kakaknya. Namun, sejak 2015, Sony dan kakaknya menyulap sebagian rumah tinggal mereka menjadi penginapan.

”Rumah tinggal kami bisa menghasilkan keuntungan hingga Rp 2 juta per bulan. Ada 3 kamar dan 13 kapsul yang kami sewakan. Hampir setiap akhir pekan, semua kamar dan kapsul penuh,” ujarnya.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000