logo Kompas.id
Gaya HidupJoker yang Mengganggu
Iklan

Joker yang Mengganggu

Oleh
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Z4kevLTTsAMuuGFmIFvqoGkjXv0=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2F20191005H14_FILM_JOKER-1_web_83655337_1570286309.jpg
IMDB/WARNER BROS ENTERTAINMENT

Film ”Joker”

Film Joker sudah menuai kontroversi bahkan sejak sebelum pemutarannya diluncurkan. Selain gelap dan depresif, film Joker membawa pada realitas absurd dari wajah zaman saat ini. Ucapan terkenal Joker ”why so serious?” mau tak mau direspons, ya, ini sangat serius.

Realitas film memang hanyalah fiksi. Namun, film bagaimanapun adalah gagasan, yang mampu merembes keluar dari layar bioskop, menghinggapi siapa pun di kehidupan nyata. Inilah yang dikhawatirkan publik luas, terutama di Amerika Serikat saat ini, menjelang dan setelah film Joker diputar. Media The Washington Post, misalnya, menyebut Joker adalah film yang paling memecah belah (publik) tahun ini. Sebagian memuja, sebagian menggugat.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000