logo Kompas.id
Gaya HidupDari yang Terbuang
Iklan

Dari yang Terbuang

Oleh
SEKAR GANDHAWANGI & FRANSISCA ROMANA NINIK
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/zy8fL7mLbfUwc8V1pJiTem8Ifd0=/1024x1024/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2FJakarta-Fashion-Week-2020_84358617_1572102021.jpg
KOMPAS/LASTI KURNIA (LKS) 23-10-2019

Jenahara

Berbekal dari yang terlupakan dan terbuang, tercipta kesempatan bagi produk mode untuk bertahan lebih lama. Dengan sentuhan kreativitas, dilambari kesadaran akan kelestarian bumi, produk yang sudah tidak diinginkan bisa kembali dicintai.

Sampah industri mode telah sampai pada tataran mengkhawatirkan. Menurut riset Ellen MacArthur Foundation pada 2017, industri mode menyumbang setengah juta ton mikrofiber ke laut setiap tahun. Angka ini setara dengan 50 miliar botol plastik. Setidaknya limbah tekstil berjumlah setara satu truk telah dibuang setiap detik.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000