logo Kompas.id
Gaya HidupRaja ”Off-Road” yang Masih...
Iklan

Raja ”Off-Road” yang Masih Membuat Terlena

Berawal dari Toulon, Prancis, 40 tahun yang lalu, kendaraan segala medan Mercedes-Benz G-Class mulai mengaspal di jalan raya. Jumlahnya yang diproduksi terbatas membuat legenda hidup ini sangat digemari di Indonesia.

Oleh
FAJAR RAMADHAN
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/OkgZnyMVunFi8sUOJZSTEG8-Ehk=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2F1d5fcb32-91f2-4868-9228-ec9762fbb08a_jpg.jpg
KOMPAS/FAJAR RAMADHAN

Jajaran Mercedes-Benz Glandewagen alias Mercedes-Benz G-Class di Jambore Nasional ke-14 Mercedes-Benz Club Indonesia ke-14 di Yogyakarta, Sabtu (7/12/2019).

Berawal dari Toulon, Perancis, 40 tahun yang lalu, kendaraan segala medan Mercedes-Benz G-Class mulai mengaspal di jalan raya. Jumlahnya yang diproduksi terbatas membuat legenda hidup ini sangat digemari di Indonesia. Hingga kini, kendaraan ini masih menjadi simbol ketangguhan dan daya tahan.

Pada Jumat (06/12/2019) pagi, Kompas berkesempatan menjajal salah satu varian G-Class yang terbilang langka, yakni Mercedes-Benz G 500 buatan tahun 2000. Jip Mercy milik Peter Anugrah, salah satu pegiat Komunitas Mercedes Jip Indonesia (MJI) tersebut, dibawa menuju Yogyakarta untuk mengikuti ajang Jambore Nasional Mercedes-Benz Club Indonesia ke-14, Sabtu (7/12/2019).

Editor:
dahonofitrianto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000