logo Kompas.id
Gaya HidupNaturalisme Bogor
Iklan

Naturalisme Bogor

Oleh
NAWA TUNGGAL
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/dDj1xDmakfnBaoQnxCxFnb_0ZB0=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2FPameran-Perupa-Perempuan-Bogor_86124000_1578146731.jpg
KOMPAS/HENDRA A SETYAWAN (HAS) 02-01-2020

Lukisan karya Yane Ardian berjudul ”Nunggu Dilamar” ditampilkan bersama puluhan lukisan dan patung dalam pameran Perupa Perempuan Kota Bogor di Rumah Dinas Wali Kota Bogor, Kamis (2/1/2020).

Bogor memiliki sejarah tak terhapus, yakni kelahiran maestro pelukis naturalisme Raden Saleh Syarif Bustaman (1814-1880). Inilah spirit yang terus dibangun, khususnya oleh para perupa di Bogor, Jawa Barat.

Tak seberapa jauh dari bekas lokasi tempat tinggal terakhir Raden Saleh di dekat Kebun Raya Bogor, setelah menikahi istri kedua RA Danudireja (1868-1880), terdapat rumah dinas Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto. Untuk pertama kalinya, rumah dinas tersebut digunakan untuk pameran lukisan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000